Pengguna Grab Dapat Membayar Ongkos Perjalanan Dengan Poin Kartu Kredit Citibank

“Hanya Uber” yang Dipercaya untuk Transaksi Pembayaran dengan Kartu Kredit

Ojek berbasis aplikasi di Indonesia pertama kali dimulai oleh Go-Jek. Sejak awal rilis aplikasi ini sudah mendukung pembayaran dengan tunai maupun dengan isi ulang saldo (top-up). GrabBike menyusul hadir dengan pilihan pembayaran hanya tunai. Belakangan UberMotor pun meluncur di Indonesia. Mengikuti sistem yang sudah digunakan Uber untuk kendaraan mobil, UberMotor sejak awal sudah menyediakan pembayaran dengan …

Kasak Kusuk “Grab Indonesia” di Kota Makassar

LABANA mendapatkan informasi dari seorang sumber tentang seorang rekannya yang sedang bingung dengan status pekerjaannya di “Grab cabang Makassar” dengan nama perusahaan PT Grab Indonesia. Rekannya ini berlokasi di kota Makassar, Sulawesi Selatan. Ia mengaku beberapa waktu lalu direkrut oleh PT Grab Indonesia untuk menjadi karyawan. Selama komunikasi alamat email yang digunakan oleh perusahaan ini …

Apple Tanamkan Investasi USD 1 Milyar Pada Saingan Uber di Tiongkok

Tantangan Startup Ridesharing di Indonesia

PT Uber Teknologi Indonesia meluncurkan layanan barunya, UberPOOL pada 9 Mei 2016 lalu. Sejatinya inilah yang baru benar-benar bisa disebut ridesharing, walaupun Uber bukanlah pemain pertama ridesharing berbasis aplikasi atau website di Indonesia. Pemain lain justru ada yang sudah lebih 10 tahun beroperasi, hanya saja belum menggunakan teknologi secanggih Uber. Ridesharing Selama ini Uber sering …

Go-Jek Ajak Pengemudi Uber dan Grab Bergabung dengan “Jualan” Nasionalisme

Go-Jek merilis pengumuman resmi hari ini. Keduanya bertema sama “Kembali Merah Putih”. Pesan dari kampanye ini secara terang-terangan mengajak pengemudi Grab dan Uber agar mau pindah dan bergabung ke Go-Jek dengan iming-iming akan segera diterima dan mendapatkan kredit senilai Rp 150.000. Walaupun Go-Jek mengiming-imingi kredit Rp 150.000, mereka berharap para pengemudi yang mau berpindah dari …

UberMotor Hadir di Indonesia, Saingi Go-Jek dan GrabBike