Penelitian: Suhu Panas Ekstrem Membuat Wilayah Asia Selatan Tidak Bisa Dihuni pada 2100

Perusahaan Asal India Luncurkan Layanan Televisi Satelit Bertenaga Surya

Baru-baru ini, sebuah perusahaan asal India bernama Simpa Networks, berhasil meluncurkan layanan televisi satelit bertenaga surya. Teknologi ini tak ayal membawa angin segar bagi masyarakat di India yang belum mendapatkan aliran listrik di lingkungannya. Simpa Networks sendiri mulai beroperasi sejak tahun 2011. Perusahaan ini adalah satu dari ribuan perusahaan di India yang memanfaatkan pasar energi …

Hati-Hati, Jadi Admin WhatsApp Bisa Dipenjara Jika Menyebar Berita Hoax

Dewasa ini, penyebaran berita seolah begitu cepat diterima di berbagai kalangan masyarakat, entah itu berita benar atau bohong (hoax). Salah satu media yang paling sering menjadi ‘sasaran’ untuk menyebarkan berita adalah melalui aplikasi pesan instan seperti WhatsApp. Apalagi kini sudah ada grup WhatsApp. Nah mulai sekarang, sepertinya ada perlu berhati-hati jika ingin menyebarkan berita yang …

Peneliti Berhasil Mengolah Kulit Udang Menjadi Plastik Ramah Lingkungan

Dewasa ini, semakin banyak orang yang berupaya melakukan gerakan ramah lingkungan. Seperti yang dilakukan oleh para peneliti dari Universitas Nile, Mesir. Mereka sedang mengembangkan cara untuk mengubah kulit udang kering menjadi plastik film yang mudah terurai. Plastik ini diharapkan bisa menjadi kantong belanja yang ramah lingkungan kelak. Setelah enam bulan berjalan, tim peneliti yang menangani …

Dukung Segmen Entry-Level, Microsoft Hadirkan Layanan Skype Hemat Data

Ilmuwan Asal India Ciptakan Plastik Berbahan 100 Persen Organik yang Bisa Dimakan

India Gaet Google Maps Untuk Membantu Warga Mencari Toilet Umum

Tim Cook Dikabarkan Telah Diskusikan Wacana Untuk Buka Pabrik Apple di India

Perangi Polusi Udara, Kini India Memiliki PLTS Terbesar di Dunia

Pengguna Uber di India Kini Bisa Memesan Uber Melalui Browser HP