nuTonomy Mulai Uji Coba Mobil Swa Kemudinya di Amerika Serikat

Grab Bekerja Sama Dengan nuTonomy Untuk Kembangkan Layanan Taksi Swa Kemudi di Asia Tenggara

Pesaing utama Uber di Asia Tenggara, Grab, dikabarkan akan bekerja sama dengan nuTonomy yang baru-baru ini meluncurkan taksi swa kemudinya di Singapura. CEO Grab Anthony Tan sebenarnya sudah sejak bulan Mei lalu menunjukkan minatnya untuk menjalin kerja sama dengan perusahaan yang bergerak bidang kendaraan swa kemudi. Lalu, menyusul diluncurkannya taksi swa kemudi nuTonomy di Singapura …

Startup Asal Singapura Ini ‘Langkahi’ Uber Luncurkan Taksi Swa Kemudi Pertama di Dunia

Kira-kira kurang dari seminggu yang lalu, saya sudah melaporkan rencana Uber untuk menguji taksi swa kemudinya di Pittsburgh. Tapi rupanya, Uber harus rela ‘dilangkahi’ oleh nuTonomy—sebuah startup yang bergerak di bidang teknologi kendaraan otonom—yang telah memulai uji coba taksi swa kemudinya kepada publik di Singapura pada hari ini. Dalam debutnya ini, para calon penumpang bisa …