Mungkinkah Operasi Transplantasi Kepala Manusia Dilakukan?

Seorang ahli bedah syaraf asal Italia baru-baru ini membuat geger dengan menyatakan bahwa dia akan melakukan operasi transplantasi kepala manusia, untuk pertama kalinya di dunia. Terlepas dari segala kontroversi menyusul pernyataannya tersebut, para ahli di bidang medis mengatakan bahwa transplantasi kepala adalah hal yang absurd, baik secara sains dan etika. Ide awal dari transplantasi kepala …

Berapa Persen Kemungkinan Orang Bertahan Hidup Setelah Ditembak di Kepala?

Jika Anda sering menonton film action, pastinya sudah terbiasa dengan adegan tembak-tembakan antara jagoan di film dengan para penjahat yang ingin membunuhnya. Beberapa film memperlihatkan orang-orang langsung tewas ketika tertembus peluru, namun ada juga film yang mempertontonkan orang-orang yang selamat walaupun sudah kena beberapa tembakan. Di dunia nyata, berapa besar sebetulnya kemungkinan seseorang masih hidup …

Studi Terbaru: Olahraga Lari Membuat Anda Makin Pintar dan Bahagia

Dokter Ini Nekat Lakukan Operasi Transplantasi Kepala Manusia

Para ilmuwan dan dokter di dunia kesehatan memang kerap melakukan metode transplantasi organ tubuh. Namun, bagaimana bila organ tubuh vital seperti kepala manusia dipenggal dan dipindahkan ke tubuh baru? Tampaknya mustahil. Namun, hal tersebut tidak mematahkan semangat Sergio Canavero, ahli bedah saraf asal Italia. Ia telah menemukan ‘celah’ untuk bisa melakukan transplantasi kepala manusia untuk …

Baterai “Fast Charging” Hitungan Detik Berhasil Diciptakan Ilmuwan

Bayam Ternyata Bisa Jadi Alat Deteksi Bom

Tanaman bernama ilmiah Amaranthus ini memang diciptakan istimewa. Betapa tidak, selain bermanfaat untuk kesehatan, ternyata bayam juga bisa menjadi alat bantu untuk mendeteksi bom dalam tanah dan mencegah adanya korban jiwa! Jika sebelumnya para ilmuwan pernah melatih tikus, lebah, bahkan lumba-lumba untuk mengendus ranjau darat, kini mereka sedang mengubah perhatian pada sesuatu hal yang belum …

Stephen Hawking: 1000 Tahun Mendatang, Manusia Tidak Bisa Lagi Hidup di Bumi

Simbol Kelahiran Anda dari Sisi Sains: Scorpio

Ilmuwan Inggris Ciptakan USB Yang Bisa Monitor HIV Pada Pasien