Ilmuwan Ciptakan Algoritma Untuk Prediksi Serangan Teroris

Sekelompok ilmuwan dari University of Miami telah menciptakan sebuah algoritma yang dapat melacak postingan pada jejaring sosial yang berkaitan dengan ISIS. Lalu, hasil pelacakan tersebut akan digunakan untuk memprediksi serangan teroris dari ISIS yang berikutnya. Dr. Neil Johnson dan timnya menjelaskan dalam jurnal Science bahwa metode ini merupakan hasil riset mereka selama satu tahun terhadap …

Google Naikkan Imbalan Bagi Peretas yang Menemukan Kelemahan Pada Sistem Android

Tips Bagi Pemilik Situs untuk Mengatasi ISP Nakal Penginjeksi Iklan

Tingkah nakal dari penyedia layanan internet yang menyelipkan iklan-iklan ke dalam situs yang diakses pelanggannya tentunya sangat merugikan pemilik situs. Salah satu trik paling ampuh bagi pemilik situs untuk menangkal kenakalan ini adalah dengan menggunakan SSL (Secure Socket Layer) yang membuat semua request ke halaman Anda akan melalui HTTPS. Jika dulu untuk mendapatkan SSL Anda …

Hacker Rusia Jual 117 Juta Akun dan Password LinkedIn Secara Online

5 Gawai Ini Bakal Bikin Rumah Anda Lebih Aman

Mengenal 3 Metode Two-Factor Authentication

Dengan semakin banyaknya layanan online yang kita gunakan, bertambah pula “beban” untuk mengelola akun online yang kita miliki agar tidak disalahgunakan oleh pihak lain. Penyalahgunaan ini selain bisa merugikan kita sendiri, juga berpotensi merugikan orang lain. Untungnya saat ini sudah mulai banyak penyedia layanan yang menerapkan two-factor authentication untuk menambah keamanan. Bentuk two-factor authentication yang paling umum adalah mengirimkan …